Friday, 14 March 2008

Wisuda

Berhubung saya belum punya kamera, foto-foto yang ada adalah hasil perburuan ke beberapa kawan. Semalam kakak menanyakan foto wisuda, kebetulan hari ini seorang rekan yang gemar mengambil gambar memunculkan wujudnya di YM, lalu todongan saya dipenuhi dengan sukarela. Ini dia foto-fotonya, meski hanya sedikit.

Foto 1: 4 orang mahasiswa asing yang lulus tahun ini.






Foto 2: Anak2 Teknik Kimia dan Material plus dosen wali, dosen lain2 dan Kepala Jurusan




Yang ini foto dengan pemilik kamera dan mantan tutornya.



Foto2 yang lain masih dalam perburuan. Begitu dapat akan di-upload secepat mungkin. Semoga saja saya masih ada koneksi internet sampai di asrama baru akhir bulan ini.


No comments: